Resep Pastel Panggang Isi Kentang Cabe Hijau

Judul             :  Resep Pastel Panggang Isi Kentang Cabe Hijau

Sub-judul      :  Cara Membuat Pastel Isi Kentang

Diskripsi       :  Pastel Kentang Isi Kentang Yang di Bubuhi dengan Sambal hijau adalah salah satu Khas Nusantara  yang tidak kalah nikmat, lezat gurih dan sangat spesial dengan masakan atau menu yang lainya. adapun resep memasakanya juga tidak begitu sulit, ... tinggal mempersiapkan alat dan bahan bahannya. dan cara membuat Pastel panggang isi Kentang  Sambal hijau anda bisa lihat Resep membuatnya dibawah  ini :

Kata Kunci   :  Resep Membuat, Cara memebuat, Aneka Resep, Pastel, Panggang, Isi, Kentang, Sambal, Hijau, alat, bahan,


Url                : 


Wah Resep Pastel Panggang Kentang Cabai Hijau Memang Benar Benar enak yah??? Gimana sih. rasanya  Dan Cara Bikinya. Nah. Resep Nayla???!!!

ttp://resepnengnayla.blogspot.comResep Bahan Kulit Pastel Panggang Kentang Cabai Hijau :

  • 500 gram kentang, dikukus, dihaluskan
  • 1 sendok makan margarin
  • 1 tangkai daun seledri, diiris halus
  • 1/2 sendok teh garam
  • 1/2 sendok teh merica bubuk
  • 1/4 sendok teh pala bubuk
  • 1 kuning telur untuk olesan
Resep Bahan Isi Pastel Panggang Kentang Cabai Hijau :
  • 2 buah (480 gram) dada ayam
  • 500 ml air untuk merebus
  • 100 gram wortel, dipotong kotak
  • 3/4 sendok teh garam
  • 3/4 sendok teh merica bubuk
  • 1 sendok teh gula pasir
  • 3 sendok makan minyak untuk menumis
Resep Bumbu Tumbuk Kasar Pastel Panggang Kentang Cabai Hijau :
  • 2 buah cabai hijau besar
  • 4 buah cabai hijau keriting
  • 2 siung bawang putih
  • 5 butir bawang merah
  • 2 buah tomat hijau
Cara Membuat Pastel Panggang Kentang Cabai Hijau :
  1. Isi: rebus ayam sampai matang. Angkat. Ambil daging ayam. Potong-potong kota. Ukur kaldunya 300 ml.
  2. Panaskan minyak. Tumis bumbu tumbuk kasar sampai harum.
  3. Masukkan wortel, ayam rebus, garam, merica bubuk, dan gula pasir. Aduk rata.
  4. Tuang kaldu ayam. Masak sampai matang. Angkat. Dinginkan.
  5. Kulit: aduk rata bahan kulit.
  6. Ambil sebagian kulit. Pipihkan. Letakkan di dasar pinggan tahan panas kecil yang dioles margarin.
  7. Tuang bahan isi. Tutup dengan sisa kulit. Oles kuning telur.
  8. Oven 25 menit dengan api bawah, suhu 170 derajat Celcius sampai matang.
Untuk 6 buah
Selamat mencoba Resep Pastel Panggang Kentang Cabai Hijau

IKLAN
Tag : Aneka Resep Pastel IKLAN
0 Komentar untuk "Resep Pastel Panggang Isi Kentang Cabe Hijau "

Back To Top